Menulis blog bukanlah pekerjaan mudah. Butuh fokus dan harus meluangkan
waktu tenaga dan pikiran. Problemnya banyak juga
orang yang tidak menghargai jerih payah orang lain. Main copy
paste content tulisan atau gambar blog website orang. Atas masalah ini
penulis coba berikan share tips cara mencegah supaya content blog tidak di curi.
KAN BISA DI PROTEKSI DENGAN JAVASCRIPT?
Banyak orang yang salah menduga pencurian content bisa di proteksi secara software. Cukup dengan menyisipkan suatu program javascript kecil ke dalam website atau blog. Betul, untuk pengguna komputer newbie mungkin bisa dicegah dengan cara ini. Tapi ditangan pembaca atau orang yang mahir itu masih bisa di tembus dengan mudah.
Caranya? Penulis tidak berikan penjelasan lebih lanjut cara-cara bypass proteksi javascript disini. Karena pertama itu sudah melenceng dari topik, dan alasan kedua karena hal itu tidak etis =)
Singkatnya: Pencurian content TIDAK BISA dicegah.
TERUS KITA BISA LAKUKAN APA?
Yang lebih penting sebetulnya adalah gimana cara kita menghadapinya. Apa yang harus dilakukan jika tahu content di curi. Beberapa hal yang kita bisa lakukan:
1. Contact Pemilik Website Atau Blog
Kita bisa coba contact pemilik blog, atau jika website coba kirim email ke webmaster nya. Minta untuk menghapus content. Atau untuk memberikan credit backlink referensi.
2. Beritahu Google
Jika cara pertama tidak berhasil beritahu google bisa jadi pilihan paling ampuh. Terutama nih jika kamu hosting di blogspot (seperti website ini). Jelas punya keuntungan lebih. Kok bisa? Berikut sedikit penjelasannya:
Kita tahu blogspot dimiliki oleh Google. Logikanya setiap kali kita mem-publish suatu content tentu akan disimpan (saat itu juga) oleh Google bukan? Google tahu dong siapa yang membuat content pertama kali? Simple!
Nah dengan bukti kuat ini kita tinggal isi formulir DMCA complaint melalui link: http://www.google.com/dmca.html atau melalui yang satu ini.
Proses ini gratis tidak dipungut biaya. Dan perlu kamu tahu, jika dalam proses benar terbukti maka akan ada sanksi hukumannya. Google sangat sensitif dengan DMCA. Mereka akan kenakan sanksi ban pinalti. Website yang mencuri content bisa-bisa lenyap dari google search! Hiy, amit-amit bayangin website atau blog kena ban #jedotin-pala
Apa benar bisa sampai kena ban Google? Sudah banyak yang jadi korban tuh. Silahkan lihat sendiri disini.
*NEW* UPDATE
Jika content kita di copy paste orang. Dan tampil (di Google Search) dibawah website yang melakukan copy paste. Sekarang kita bisa laporkan ke Google melalui link khusus ini: http://bit.ly/scraperspamreport
Dijamin akan adakado cendol hukuman khusus dari Google. Jadi sebaiknya sebelum terlambat buang jauh-jauh deh kebiasaan copy paste. Supaya sama-sama senang dan tidak dilaporkan. Hormati penulis dengan memberikan back link ke sumber tulisan =P
PENUTUP
Balik ke pertanyaan jadi cara mencegahnya gimana? Menurut penulis yang paling efektif adalah dengan cara: Edukasi Pembaca. Buat tulisan artikel tentang sanksi hukuman dari Google atas pencurian content (seperti artikel ini). Mungkin juga kamu bisa kasih kami backlink jadikan artikel ini sebagai sumber referensinya (kalau mau lho).. He.he.
Notes:
Content website kami boleh di share (terutama ke social media). Dengan syarat: cantumkan link sumbernya (dari website ini).
*) Image courtesy of chanipat / FreeDigitalPhotos.net
KAN BISA DI PROTEKSI DENGAN JAVASCRIPT?
Banyak orang yang salah menduga pencurian content bisa di proteksi secara software. Cukup dengan menyisipkan suatu program javascript kecil ke dalam website atau blog. Betul, untuk pengguna komputer newbie mungkin bisa dicegah dengan cara ini. Tapi ditangan pembaca atau orang yang mahir itu masih bisa di tembus dengan mudah.
Caranya? Penulis tidak berikan penjelasan lebih lanjut cara-cara bypass proteksi javascript disini. Karena pertama itu sudah melenceng dari topik, dan alasan kedua karena hal itu tidak etis =)
Singkatnya: Pencurian content TIDAK BISA dicegah.
TERUS KITA BISA LAKUKAN APA?
Yang lebih penting sebetulnya adalah gimana cara kita menghadapinya. Apa yang harus dilakukan jika tahu content di curi. Beberapa hal yang kita bisa lakukan:
1. Contact Pemilik Website Atau Blog
Kita bisa coba contact pemilik blog, atau jika website coba kirim email ke webmaster nya. Minta untuk menghapus content. Atau untuk memberikan credit backlink referensi.
2. Beritahu Google
Jika cara pertama tidak berhasil beritahu google bisa jadi pilihan paling ampuh. Terutama nih jika kamu hosting di blogspot (seperti website ini). Jelas punya keuntungan lebih. Kok bisa? Berikut sedikit penjelasannya:
Kita tahu blogspot dimiliki oleh Google. Logikanya setiap kali kita mem-publish suatu content tentu akan disimpan (saat itu juga) oleh Google bukan? Google tahu dong siapa yang membuat content pertama kali? Simple!
Nah dengan bukti kuat ini kita tinggal isi formulir DMCA complaint melalui link: http://www.google.com/dmca.html atau melalui yang satu ini.
Proses ini gratis tidak dipungut biaya. Dan perlu kamu tahu, jika dalam proses benar terbukti maka akan ada sanksi hukumannya. Google sangat sensitif dengan DMCA. Mereka akan kenakan sanksi ban pinalti. Website yang mencuri content bisa-bisa lenyap dari google search! Hiy, amit-amit bayangin website atau blog kena ban #jedotin-pala
Apa benar bisa sampai kena ban Google? Sudah banyak yang jadi korban tuh. Silahkan lihat sendiri disini.
*NEW* UPDATE
Jika content kita di copy paste orang. Dan tampil (di Google Search) dibawah website yang melakukan copy paste. Sekarang kita bisa laporkan ke Google melalui link khusus ini: http://bit.ly/scraperspamreport
Dijamin akan ada
PENUTUP
Balik ke pertanyaan jadi cara mencegahnya gimana? Menurut penulis yang paling efektif adalah dengan cara: Edukasi Pembaca. Buat tulisan artikel tentang sanksi hukuman dari Google atas pencurian content (seperti artikel ini). Mungkin juga kamu bisa kasih kami backlink jadikan artikel ini sebagai sumber referensinya (kalau mau lho).. He.he.
Notes:
Content website kami boleh di share (terutama ke social media). Dengan syarat: cantumkan link sumbernya (dari website ini).
*) Image courtesy of chanipat / FreeDigitalPhotos.net
3 comments:
Memang di http://www.google.com/dmca.html sangat manjur gan, tapi coba bayangin kalau blog ane di copas habis dengan puluhan alamat blog yang berbeda.
pernah saya laporin ke google, dan konten yang saya laporin lenyap tapi kali lain menucul dengan alamat Blog yang berbeda.
Daripada Capek ngurus ginian, mending biarin saja.
Toh yang copas content adalah penggemar kita juga, ya... walaupun penggemar yang jelek.
Ane berpikir pengguna internet sekarang kagak bodoh koq Gan, ya bisa membedakan mana Blog copas dan mana yang original.
terima kasih
Thanks mas royyan utk share pengalamannya. Sekarang copas-copas tuh seram terutama sejak ada pinalti google panda.. he.he..
wah....
memang menyeramkan..
tetapi kita harus ingat, jika kta melaporkan ke Google kita harus memastikan bahwa artikel yang kita buat adalah Orisinil, jika tidak bukannya yang kita laorkan kena Pinalty malah blog kita yang di Ban Oleh Google
terima kasih sudah Sharing
Posting Komentar